Cara Membuat kreasi Cetakan Dari bahan Alam

Terlintas.com - Pada bahasan sebelumnya admin sudah membahas tentang  10 Bahan Alam yang bisa dijadikan Kreasi .Mungkin mudah untuk membuat bahan cetakan yang paling susah adalah mengaplikasikan pada anak-anak dikelas. bannyak sekali bahan yang bisa digunakan seperti kentang, wortel, kemudian singkong itu tergantung kreatifitas kita.

Berikut adalah Cara Membuat Cetakan Dari bahan Alam:

Cara Membuat kreasi Cetakan Dari bahan Alam

Bahan dan alat :

Kentang
Pisau

Langaknya adalah :
  • Potonglah kentang dengan dua bagian
  • buatlah pola seperti bintang, kupu,kupu dan bulan 
  • Hati - hati dalam mengiris pola tersebut.
Jika ingin menarik dan bagus print pola yang diinginkan kemudian gunting pola tersebut, dan tempelkan dalam kentang tinngal mengikuti print kertas dipola dalam kentang tersebut.

Itu saja langkah-langkah Cara Membuat Cetakan Dari bahan Alam, jika kurang paham dengan caranya silahkan untuk berkomntar dibawah ini. Semoga sedikit ilmu yang sudah saya sampaikan bermanfaat

0 Komentar untuk "Cara Membuat kreasi Cetakan Dari bahan Alam"

Post a Comment

>> Berkomentarlah dengan Bahasa yang jelas dan Sopan
>> Komentar yang menyertakan link aktif tidak akan dipublish